Untuk  memberikan yang terbaik untuk anak, mam harus lebih selektif dalam banyak hal. Salah satunya dalam memilih susu pertumbuhan anak. Apalagi jika mam sedang bingung karena jumlah asi kurang, maka mam bisa mencari susu pengganti untuk menambah jumlah asupan si kecil. Untuk memilihnya, berikut ini adalah beberapa hal yang harus mam perhatikan.

Hindari memberikan susu sapi murni

Mam mungkin berpikir bahwa susu sapi murni bisa menjadi susu pengganti atau susu pertumbuhan untuk anak. Eits! Konsep ini salah besar ya mam! Mam harus tahu bahwa susu sapi murni hanya boleh diberikan pada baby ketika si kecil berusia lebih dari 1 tahun. Ketika si kecil berusia di bawah 1 tahun akan lebih baik mam berikan susu khusus untuk baby sesuai dengan usianya.

Berikan base yang sesuai dengan kondisi klinis si kecil

Susu pertumbuhan anak bisa mam temukan dengan dasar susu sapi atau susu kedelai. Mana yang terbaik? Yang terbaik adalah yang sesuai dengan kondisi klinis si kecil. Susu formula dengan dasar susu sapi merupakan salah satu jenis susu yang paling mudah di temukan.

Akan tetapi tidak semua bayi cocok dengan jenis susu ini. Ketika mam membutuhkan susu pertumbuhan anak yang bukan dibuat dari dasar sapi, mam juga bisa memberikannya susu pertumbuhan dari wyeth yang khusus dibuat untuk si kecil yang spesial.

Tumbuh kembang anak berbeda di setiap fase pertumbuhan. Untuk memastikan si Kecil tumbuh dengan optimal, diperlukan nutrisi dan stimulasi yang tepat. Stimulasi sebaiknya diberikan sesuai dengan usia dan rutin, sedangkan nutrisi bisa diberikan dalam bentuk makanan bergizi dan dilengkapi dengan susu pertumbuhan untuk anak usia di atas 1 tahun.

Wyeth Nutrition hadir dengan produk varian susu S-26 GOLD, yaitu S-26 Procal GOLD ( Susu Pertumbuhan untuk anak 1 -3 tahun) dan S-26 Promise GOLD (susu bubuk untuk anak 3 tahun ke atas) untuk mendukung kebutuhan nutrisi si Kecil. S-26 Procal GOLD dan S-26 Promise GOLD dengan formula MULTIEXCEL™ αLipids System® membantu Mam mendukung potensi si Kecil dan kemampuan belajarnya yang progresif agar Dari Belajar Jadi Hebat.

Artikel yang Disarankan